Selamat datang di blog saya!

Topik yang kita bahas kali ini adalah :

SAMSAT

.
Sering disebut tapi banyak yang tidak tahu kepanjangannya...

SAMSAT itu kepanjangannya,

"Satuan Administrasi Manunggal Satu Atap"

Samsat terdiri dari:

1. Polri sebagai fungsi security/registrasi dan identifikasi,
2. Dispenda(Dinas Pendapatan Daerah) fungsi Prosperity/pajak, dan
3. Jasa Raharja untuk fungsi surety/Asuransi.

Untuk menciptakan kebersamaan, 3 instansi itu memakai seragam yang sama.

Semoga bermanfaat rekan-rekan.

Umpan Balik

- BUKU TAMU / APRESIASI TERHADAP PENULIS
- PERTANYAAN SEPUTAR TEKNIS LALU LINTAS
- KOMENTAR MENGENAI BLOG
- USUL / SARAN / KRITIK

silahkan sampaikan di:
www.facebook.com/penulisblogpelayanmasyarakat

Terima kasih atas waktu anda membaca blog pribadi saya.
Semoga bermanfaat. :-)

Facebooker yang menyukai blog ini

Terima kasih untuk jempol(like)-nya yah rekan-rekan.. Senang bisa berbagi..

Google Friend Followers